Rabu, 08 Mei 2013

BERTOBATLAH

Bertobatlah dan balik pada Bapa
Dia tunggu kau dengan kesetiaanNya
Tuhan siap mengampuni dosamu
Oh baliklah pada Bapa

Reff:
Oh baliklah pada Bapa
Jangan lambat hai sobatku
Tuhan tunggu kepadamu
Oh baliklah pada Bapa

Tidak ada komentar:

Posting Komentar